Rumah Panggung Modern

Rumah tersebut sendiri memiliki beberapa fasilitas di dalamnya yaitu ada ruang tamu, ruang keluarga, ruang makan, ruang cuci, 3 kamar tidur, dan kamar mandi tentunya. Akses ke dalam rumah juga terbagi menjadi 3 yaitu menggunakan tangga bagian depan, samping, dan belakang rumah.

Rumah panggung adalah rumah yang dibangun di atas permukaan tanah atau air. Berbeda dengan tampak desain rumah pada umumnya yang langsung menempel di atas tanah, rumah panggung ini seolah olah memiliki kaki. Kaki-kaki tersebut terbuat dari tiang beton maupun kayu. Sehingga bagian bawah dari rumah ini biasanya dimanfaatkan untuk meletakkan barang-barang atau sejenis gudang maupun dipakai untuk garasi. Selain itu bisa juga difungsikan sebagai aula pertemuan karena luasannya yang cukup besar. Seperti pada desain rumah minimalis hasil karya arsitek yang merupakan desain rumah panggung.

Comments

Popular posts from this blog

UDitch Unicon Jawa Tengah: Solusi Praktis untuk Drainase yang Efektif

5 TIPS TERNAK DOMBA TEXEL UNTUK PEMASARAN - Texel Lampung Super

Ini Rahasianya Flexion Mobile Mendapatkan $ 50 Juta dalam 12 Bulan